Tanwir.ID Kanal Tafsir Mencerahkan

Menikah merupakan peristiwa penting bagi kehidupan seseorang dan menjadi ibadah bagi yang sudah menuaikannya. Pernikahan bukan hanya menyangkut calon suami dan istri, tetapi juga menyangkut urusan keluarga dan masyarakat. Pernikahan juga menyempurnakan setengah agama. Sebagaimana firman Allah ; وَاَ نْكِحُوا الْاَ يَا مٰى مِنْكُمْ وَا لصّٰلِحِيْنَ مِنْ عِبَا دِكُمْ وَاِ مَآئِكُمْ ۗ اِنْ يَّكُوْنُوْا فُقَرَآءَ يُغْنِهِمُ اللّٰهُ مِنْ فَضْلِهٖ ۗ وَا للّٰهُ وَا سِعٌ ...

Seperti yang kita ketahui persoalan dalam suatu rumah tangga dapat menimbulkan konflik, perselisihan dan pertikaian dalam rumah tangga. Kehidupan dalam membangun rumah tangga mengalami perubahan serta pasang surutnya baik dari sisi cinta dan kasih sayangnya. Inilah yang dinamakan dinamika perkawinan. Perkawinan yang baik merupakan keluarga harmonis yang kukuh. Permasalahan bukan hanya menyebabkan kehidupan rumah tangga yang tidak harmonis saja, akan ...