Tanwir.ID Kanal Tafsir Mencerahkan

Tasawuf merupakan suatu gerakan dalam agama Islam yang berfokus pada penyucian jiwa, pemurnian hati, dan senantiasa mendekatkan diri kepada Allah. Salah satu tokoh tasawuf yang paling berpengaruh adalah Imam Junaid Al-Baghdadi. Pemikiran Tasawuf Imam Junaid Al-Baghdadi Tasawuf bagi Imam Junaid adalah usaha untuk memurnikan hati, menghindari semua godaan dunia dan selalu berupaya untuk mengingat Allah serta mengikuti Rasul. Ajaran-ajaran tasawufnya ...