Tanwir.ID Kanal Tafsir Mencerahkan

Dalam status sebelumnya saya menyebut karya terjemahan Ignaz Goldziher, Madzahib al-tafsir al-Islami, sebagai sasaran kritik beberapa penulis Arab modern. Sekarang saya ingin tambahkan, penerjemahan karya “orientalis” Hungaria itu telah membantu menyemarakkan kajian tafsir di dunia Arab sejak pertengahan abad ke-20. Apa yang terjadi? Dunia Arab, bahkan dunia Islam secara umum, telah lama kehilangan apa yang disebut Nurcholish Madjid (Cak Nur) ...